Sabtu, 28 November 2015

Untuk mengetahui kode region iphone berasal dari negara mana ?

Kira-kira ini bener ga ya?
coba deh cek iDevice kalian
Semua perangkat Apple memiliki nomor model yang terlihat seperti ini : MC605LL/A, cara cek model device masuk ke Setting > General > About > Model dan kode huruf di belakang menandakan asal negara darimana device anda berasal, untuk mengetahui dari negara mana device anda berasal bisa cek list model berikut ini :
Kode Wilayah
AB || Mesir, Yordania, Arab Saudi, Uni Emirat Arab
B || Irlandia, Inggris, juga digunakan untuk replacement
BR || Brazil (Dirakit di Brazil)
BZ || Brazil (Dirakit di Cina)
C || Kanada
CH || Cina
CZ || Republik Ceko
D || Jerman
DN || Austria, Jerman, Belanda
E || Meksiko
EE || Estonia
FB || Perancis, Luksemburg
FD || Austria, Liechtenstein, Swiss
GR || Yunani
HN || India
IP || Italia
HB || Israel
J || Jepang
KN || Norwegia
KS || Finlandia, Swedia
LA || Kolombia, Ekuador, El Salvador, Guatemala, Honduras, Peru
LE || Argentina
LL || Amerika Serikat
LZ || Chili, Paraguay, Uruguay
MG || Hongaria
NF || Belgia, Perancis, Luksemburg
PL || Polandia
PO || Portugal
PP || Pilipina
RO || Rumania
RS || Rusia
SL || Slovakia
SO || Afrika Selatan
T || Italia
TA || Taiwan
TU || Turki
X || Australia, Selandia Baru
Y || Spanyol
ZA || Singapura
ZP || Hong Kong, Macau



Untuk iPhone Kode Wilayan Indonesia Anatara Lain Adalah Sebagai Berikut :

PA/A Untuk atau ( Garansi SES / PT. Sinar Eka Selaras ), Alias Dari Profider XL
ID/A  Untuk atau ( Garansi MTS / PT. Megindo Tunggal Sejahtera ), Alias Dari Profider TSEL
FE/A  Untuk atau ( Garansi SCM / PT.Surya Citra Multimedia ), Alias Dari Profider ISAT
SA/A  Untuk atau ( Garansi TRIO / PT. Trikomsel OK )

Jadi buat pembelian iphone Baru ditoko resmi ga begitu menghawatirkan, jadi kode2 diatas  buat referensi pembelian iphone Second/2ND, Atau pembelian iphone di non resmi atau warung hp pinggir jalan

atau cek region via web : www.iphonefrom.com atau banyak web sekarang penyedia cek region iPhone

Silahkan masukan seri modelnya seperti pada gambar diatas


Ini Gan penampakan kode region/ model :
Masuk ke menu Aplikas Pengaturan/ Setting, terus ke Umum/ General, Terus buka Mengenai/ About,
Nah tinggal liat iphone agan dari region mana ?
semoga bisa membantu
By : Rochman Kaharudin / ArmanCool

Selasa, 10 November 2015

Teks lagu KidZania / Theme song of welcome KidZania

buat adik adik yang pengen nyanyi lagu theme songnya kidZania
semoga bermanfaat :